Resep PUDING COKELAT LEMON CHIASEED

🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮

*بسم الله الرحمن الرحيم*

〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰
🎗 *Kreasi Bulan Maret 2019, Tema Aneka Olahan Puding*
〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰〰
📝 _Resep dan Kreasi Ummahat Palembang, Anggota DSI 1⃣_

🍮 *PUDING COKLAT LEMON CHIASEED* 🍮



          Sebelumnya mari mengenal dulu apa itu *_Organic Black Chiaseed_*, chiaseed adalah kelompok biji-bijian yang berasal dari negeri Mexico dan Guatemala, pasalnya biji chia atau salvia hispanica ini mempunyai nutrisi yang super untuk tumbuh kembang anak, seperti kalsium, zinc, protein, serat  dan omega 3. Bentuknya seperti biji gandum tapi berwarna hitam dan bisa diolah menjadi berbagai ragam makanan. Kali ini ana coba berkreasi membuat puding dengan campuran sedikit biji Chiaseed


🍮 *Bahan A: Puding Lemon*
1⃣ 5gr tepung agar-agar
2⃣ 200ml air
3⃣ 2gr chiaseed
4⃣ 40gr krimer kental manis
5⃣ seujung kuku pinksalt
6⃣ 1sdt air perasan lemon
7⃣ 3 buah kulit lemon, bagi menjadi 2, kerok bagian dalamnya dan cuci dg air, sisihkan.

🍮 *Bahan B : Puding cokelat*
1⃣ 90gr bubuk puding instant cokelat
2⃣ 7 butir yogurt melt
3⃣ 200ml air

🍮 *Cara Membuat :*
1⃣ Campur semua bahan A dalam panci, masak dengan api sedang sampai meletup letup.
2⃣ Tuang kedalam kulit lemon setengah bagian, miringkan. lakukan sampai habis , dinginkan.
3⃣ Campur semua bahan B dalam panci, masak hingga meletup-letup
4⃣ Tambahkan diatas puding lemon.
5⃣ Biarkan dingin dan  masukkan dalam kulkas
5⃣ Siap disajikan

🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮🍮

🍱 *Menyajikan Menu Terbaik Adalah Ibadah* 🍱

🖥 http://dapursalafiyahindonesia.blogspot.com

🍝 *DAPUR SALAFIYAH INDONESIA* 🍵

from Dapur Salafiyah Indonesia

Resep PUDING COKELAT LEMON CHIASEED

from Resep Masakan Emak-Emak https://resepemakemak.blogspot.com/2019/03/resep-puding-cokelat-lemon-chiaseed.html

Resep PUDING COKELAT LEMON CHIASEED

Komentar